Produk UKM kota Madiun yang tampil di “Pesta Kopi Rakyat Raja Gula” PG Rejo Agung Baru

Madiun – Dalam rangka buka giling tahun ini, Pabrik Gula Rejo Agung Baru mengemas acara yang berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Acara ” Raja Gula Pesta Kopi Rakyat 2019″ yang diselenggarakan di area pabrik pada tanggal 6 sd 7 April 2019 ini juga melombakan keahlian dalam meracik kopi.

Puluhan stand disediakan oleh panitia, diisi oleh pelaku usaha Kopi dan pelaku usaha mikro dari dalam maupun luar Kota Madiun. Stand dari Dinas Perdagangan menampilkan aneka produk makanan dan kerajinan dengan mengambil tema “Gerakan Belanja Produk Kota Madiun”. Menanggapi kegiatan ini Kepala Bidang Perdagangan Drs. Pundjung Wahono menyampaikaan terima kasih kepada PG Rejo Agung Baru yang telah memberikan fasiitas berupa stand kepada pelaku usaha mikro untuk tampil. “harapannya kegiatan ini mampu membuat produk-produk pelaku usaha di Kota Madiun semakin dikenal masyarakat” lanjutnya.

(ppid/aw/bidang perdagangan)

QS:AL-BAQARAH AYAT 254

“Hai orang-orang yang beriman, belanjakanlah (di jalan Allah) sebagian dari rezeki yang telah Kami berikan kepadamu sebelum datang hari yang pada hari itu tidak ada lagi jual beli dan tidak ada lagi syafa’at. Dan orang-orang kafir itulah orang-orang yang zalim.”

Survey Kepuasan Masyarakat